-
Review Buku Dik Buto Makan Rembulan – Penerbit HuMi
Dik Buto Makan Rembulan berkisah tentang sosok buto kecil dengan tubuh berwarna biru. Pada malam rembulan ia sedang lapar sehingga bulan nampak seperti aneka makanan yang lezat.
Cerita tentang dunia kecil di sekitar kita, sepanjang tanèyan lanjhâng
Dik Buto Makan Rembulan berkisah tentang sosok buto kecil dengan tubuh berwarna biru. Pada malam rembulan ia sedang lapar sehingga bulan nampak seperti aneka makanan yang lezat.